Secara spesifik perusahaan KFC
menyeleksi karyawannya dengan cara menilai calon karyawannya dengan bebera
karteria sebagai berikut:
- Kecakapan
- Pengalaman
- Usia
- Jenis kelamin
- Pendidikan dan Pelatihan
- Syarat-syarat Badaniah
- Penampilan
- Kecerdasan, Inisitif, dan Kejujuran
- Bakat
- Kestabilan Perasaan / Dewasa
- Sikap Terhadap Pekerjaan
- Kepribadian
No comments:
Post a Comment